Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2023

10 Macam Extensi File Gambar di Internet

Gambar
Macam-Macam Ekstensi File Gambar 1. JPEG ( joint photographic expert groups ) © Monitorteknologi.com Dilansir dari  University of Michigan Library , JPEG merupakan singkatan dari  joint photographic expert groups . Pada umumnya, ekstensi  file  gambar yang satu ini sangat populer untuk kamera digital dan juga gambar-gambar yang ada di internet. Setiap kali kamu mencari gambar di Google dan men- download -nya, hampir kebanyakan memiliki format JPEG. Menurut  Hubspot , kamu dapat menggunakan gambar JPEG sebagai konten di web, dokumen di Microsoft Office, ataupun proyek lainnya yang memerlukan resolusi tinggi. Selain itu, format ini juga biasanya digunakan untuk kamera digital. JPEG juga biasanya dikenal sebagai JPG. Tidak ada perbedaan antara kedua istilah tersebut.  Masih dilansir dari  Hubspot , JPG pada dasarnya adalah singkatan dari JPEG untuk mengurangi batas tiga karakter di versi awal Windows. Secara garis besar, JPEG dikenal dengan kompresi  lossy -nya. Semakin kualitas gambar me

Struktur Blog

blog memiliki struktur sebagai berikut: 1. Header Header terletak di bagian atas blog. Biasanya berisi judul, menu, dan deskripsi blog. 2. Navigation bar Navbar biasanya terletak menyatu dengan bagian header atau di atas header. Navigation bar digunakan untuk membantu pengguna menemukan konten dengan mudah dan membuat blog terlihat rapi. 3. Content area Bagian ini merupakan tempat konten blog berada dan biasanya terletak di tengah area blog. 4. Sidebar Sidebar adalah kolom yang terletak di sisi kanan atau kiri blog. Biasanya berisi profil blogger, archive, popular post, CTA atau tambahan widget seperti kalender, jam, dan sebagainya. 5. Footer Footer terletak di bagian bawah blog. Biasanya berisi disclaimer, kebijakan privasi, info kontak, dan sebagainya.

Pengertian Searc Engine

Pengertian: Search engine atau apabila diartikan dalam bahasa Indonesia adalah mesin pencari pada dasarnya merupakan program berbasis web yang diperuntukkan untuk mencari informasi di dalam World Wide Web (www). Pencarian informasi melalui search engine bisa didapatkan dengan menyesuaikan dengan kata kunci yang pengguna masukkan. Teknologi dari search engine dapat memberikan informasi yang diinginkan pengguna dengan daftar pencarian terbaik yang tersedia. Proses menghasilkan informasi tersebut biasa disebut sebagai SERP atau search engine result page. Sejak pertama kali diciptakan, banyak sekali search engine yang ada di dunia saat ini, salah satu yang sangat terkenal tentu saja Google. Pengguna yang ingin menggunakan Google bisa melalui berbagai perangkat yang dimiliki, dari browser yang ada smartphone, tablet, komputer, dan berbagai perangkat browser lainnya. Selanjutnya, setelah memasukkan kata kunci yang Kamu ingin ketahui, hasil yang ditampilkan oleh gagal tidak akan sama dengan a

Pengertian Browsing

Browsing adalah aktivitas mencari informasi di dalam sebuah web browser. Jadi browsing ini hampir sama pengertiannya dengan searching atau mencari. Ketika berselancar diinternet, pasti akan melakukan browsing atau mencari sebuah informasi yang memang ingin kita cari.

Pengertian URL

Pengertian: Lokator Sumber Seragam, yang juga dikenal dengan Uniform Resource Locator, adalah rangkaian karakter menurut suatu format standar tertentu, yang digunakan untuk menunjukkan alamat suatu sumber seperti dokumen dan gambar di Internet. URL merupakan suatu inovasi dasar bagi perkembangan sejarah Internet.

Pengertian Browser

Browsing adalah aktivitas mencari informasi di dalam sebuah web browser. Jadi browsing ini hampir sama pengertiannya dengan searching atau mencari. Ketika berselancar diinternet, pasti akan melakukan browsing atau mencari sebuah informasi yang memang ingin kita cari.

Menu dan Ikon Microsoft Edge dan Fungsinya

Fungsi Microsoft Edge: Microsoft Edge adalah mesin pencari yang diluncurkan bulan Januari 2020 dan dikembangkan Microsoft dengan berdasarkan Chromium. Microsoft Edge merupakan bagian serta pengganti Internet Explore yang dirancang dengan ringan dan user interface nya sesuai standar web.Microsoft Edge dikembangkan dengan kode projek Spartan. Kode projek Spartan pertama kali ada di Windows 10 Technical Preview Build 10049 yaitu pada 30 Maret 2015. Pada versi tersebut, Spartan masih merupakan bagian Internet Explore 11. Tanggal 29 April 2015 Microsoft Edge diresmikan di Build Conference. Spartan secara resmi diluncurkan oleh Microsoft sebagai Microsoft Edge. Hal ini dimaksudkan untuk mengumumkan kepada seluruh pengguna browser bahwa Microsoft Edge mirip dengan Internet Explorer dari web, logo, dan merknya. Perangkat komputer yang sudah bisa menggunakan Microsoft Edge adalah Android dan iOS. Rencananya, Microsoft Edge ingin dijadikan sebagai browser baku yang diperuntukkan bagi Windows 10

Menu dan Ikon Mozilla Firefox dan Fungsinya

 Fungsi Mozilla Firefox: Selaku peramban atau browser, sudah barang tentu Firefox pun harus memiliki bermacam kelebihan, atau fungsi yang tak ada di browser lainnya. Hemat kami, inilah fungsi dari Firefox yang harus kalian ketahui. 1.Sarana untuk memudahkan kita berselancar atau browsing di dunia maya. 2.Firefox bolehkan kita menambahkan bermacam add-on untuk bermacam kebutuhan. 3.Memfasilitasi pemakainya dengan private browsing. 4.Menyediakan tabbed browsing untuk memudahkan produktivitas. 5.Sinkronisasi antar perangkat yang tentunya merupakan nilai lebih. 6.Bermacam fitur keamanan untuk minimalisir potensi phishing, pop-up, sampai kemudahan untuk mendeteksi situs berbahaya. 7.Tersedia untuk hampir semua sistem operasi, mulai Windows, macOS, dan Linux. 8.Fitur developer tools untuk menguji coba website dan hal teknis lainnya. x

Google Chrome Pengertian dan Fungsinya

  Fungsi Google Chrome Google Chrome menyediakan berbagai fitur dan fungsi yang bertujuan untuk memberikan kemudahan bagi penggunanya. Berikut merupakan beberapa fungsi yang dimiliki oleh Google Chrome, antara lain: 1. Menyediakan Layanan  Browsing  yang Cepat dan Aman Meskipun Google Chrome merupakan salah satu produk keluaran Google, namun Google Chrome tidak hanya menggunakan Google sebagai mesin pencarinya. Selain Google, ada beberapa mesin pencari lain yang bisa digunakan sesuai dengan keinginanmu, seperti Yandex, Bing, DuckDuckGo, dan lain sebagainya. Selain itu, Google Chrome juga dilengkapi dengan fitur  Safe Browsing . Fitur ini bertujuan untuk mendeteksi adanya  malware , virus,  phising,  serta hal-hal berbahaya lain yang terdapat pada konten, sehingga dapat membantu untuk melindungi perangkat pengguna. 2. Memudahkan Pengguna Untuk Mengunduh File dalam Waktu yang Singkat Sama seperti  web browser  lain, Google Chrome juga dilengkapi oleh fitur yang berfungsi untuk mengunduh

Fitur Mozilla Firefox dan Fungsinya

 Pengertian Mozilla Firefox Mozilla Firefox merupakan aplikasi web browser yang dikembangkan oleh Mozilla Foundation. Sama seperti web browser lainnya, Mozilla Firefox juga bisa digunakan di berbagai sistem operasi, baik Windows, Linux, hingga MacOS. Kepopuleran Mozilla Firefox sebagai web browser tentu saja disebabkan oleh berbagai fitur yang dimilikinya. Mozilla Firefox memiliki tampilan antar-muka yang sederhana, yang tentunya membuatnya nyaman untuk digunakan. Selain itu, Mozilla Firefox juga memiliki Privacy System yang lebih terjamin keamanannya. Fungsi Mozilla Firefox Pada dasarnya, Mozilla Firefox memiliki fungsi yang sama seperti web browser lainnya, yakni sebagai wadah dalam menerima dan menyajikan segala jenis informasi. Namun, ada beberapa fungsi yang menjadi kelebihan dari Mozilla Firefox, yakni: 1. Ad-Blocker Terkadang, keberadaan iklan ketika hendak membuka suatu situs memang menjengkelkan. Hal inilah yang kemudian diperhatikan oleh Mozilla Firefox. Dengan mempertimbangk

Fitur Google Chrome dan Fungsinya

  Apa itu Google Chrome? Google Chrome merupakan perangkat lunak yang memiliki fungsi untuk mencari, mengakses, dan menampilkan segala bentuk informasi. Google Chrome pertama kali dirilis pada tanggal 2 September 2008 oleh Google. Lalu, apa saja fungsi yang dimiliki oleh Google Chrome? Fungsi Google Chrome Google Chrome menyediakan berbagai fitur dan fungsi yang bertujuan untuk memberikan kemudahan bagi penggunanya. Berikut merupakan beberapa fungsi yang dimiliki oleh Google Chrome, antara lain: 1. Menyediakan Layanan Browsing yang Cepat dan Aman Meskipun Google Chrome merupakan salah satu produk keluaran Google, namun Google Chrome tidak hanya menggunakan Google sebagai mesin pencarinya. Selain Google, ada beberapa mesin pencari lain yang bisa digunakan sesuai dengan keinginanmu, seperti Yandex, Bing, DuckDuckGo, dan lain sebagainya. Selain itu, Google Chrome juga dilengkapi dengan fitur Safe Browsing. Fitur ini bertujuan untuk mendeteksi adanya malware, virus, phising, serta hal-hal